Bagi sebagian besar wanita ketika
melihat para lelaki, hal pertama mungkin mengenai sisi fisik semata.
Namun, semakin wanita mengenal pria, maka kebanyakan wanita lebih
mengesampingkan penampilan fisik, dan lebih melihat ke dalam hati
mereka. Ada wanita yang lebih memilih kepribadian pria dibandingkan
fisik mereka, namun ada juga wanita yang menyukai pria walaupun ia
miskin harta.

